Kamis, 26 September 2019

langkah - langkah pembuatan pengaman tidur ruang simulator

Assalamu'alaikum Wr.Wb

Hai sobat literasi, sudah membaca artikel saya yang sebelumnya?kalau belom bacalah terlebih dahulu karena disana banyak pengetahuan tentang dasar interior kapal. Kali ini saya akan membahas lebih inti pada ruang simulator yang dimiliki SMKN 3 BUDURAN,lebih tepatnya diruang ABK (Anak Buah Kapal). Berikut tampilan bagian ruangan antar gading/lambung pada simulator kapal :

Gb. desain simulator kapal,

Gb. desain potongan gading CE kanan(tempat tidur)

Gb. desain potongan gading CE kiri(ruang kerja)

Gb. desain potongan gading AC kanan(ruang ganti)

Gb. desain potongan gading AC kiri(tempat tidur)

 Tapi kali ini kita akan membahas langkah-langkah pembuatan pembatas tempat tidur pada desain potongan gading CE kanan. Berikut langkah-langkah pembuatannya:
  • Pertama-tama membuat gambar persegi panjang dengan ukuran 70x15 cm


  • Kemudian mengoffset dengan ukuran 4 cm ke dalam dan menghapus bagian yang tidak perlu

  • kemudian membuat radius dengan tool arc,lalu pilih pie,kemudian pilih sudut bawah dan tarik ke sudut atas lalu tarik bagian sudut bawah sebelah kanan

  • Kemudian hapus bagian yang tidak perlu,lalu pull menggunakan tool push/pull setebal 4cm

Bagaimana mudahkan membuatnya?karna saya jelaskan dengan rinci dan jelas! jika ada pertanyaan atau bagian mana yang tidak mengetahui silahkan komen dibawah ya!!! cukup disini dulu untuk materi saya kali ini,tunggu materi selanjutnya ya! sampai jumpa!!!!

Wassalamualaikum Wr.Wb



24 komentar:

  1. Balasan
    1. Perlu,karna kalau tidak ada pengamannya pasti ketika kapal sedang terkena ombak penumpangnya yang tertidur akan jatuh jika tidak ada pengamannya

      Hapus
  2. Mengapa ukuran panjang pengamannya 70cm?kenapa tidak dibuat 1m saja?

    BalasHapus
    Balasan
    1. kesepakatan awal kami menggunakan ukuran panjang 1m, namun karna terlalu panjang kami melakukan revisi ukuran menjadi 70cm

      Hapus
  3. mengapa penghalang tempat tidur ABK dibuat melenggkung atau dibentuk radius mengapa tidak dibuat lancip??????

    BalasHapus
    Balasan
    1. karna kalau dibuat lancip pasti akan tidak efisien karna akan menyebabkan luka bila mengenai bagian tubuh.Sedangkan kita mnggunakan prinsip mengurangi semua permukaan yang lancip agar nyaman saat pemakaiannya

      Hapus
  4. bagaimana konstruksi membuat tangga untuk tempat tidur dan penguatnya seperti apa

    BalasHapus
  5. Kesulitan atau kendala apa saja yang biasa dijumpai?

    BalasHapus
    Balasan
    1. alhamdulillah untuk sepanjang ini saya belum menemukan kesulitan dalam pembuatan perabot tersebut

      Hapus
  6. untuk pengaman tempat tidur apakah bisa saya ganti selain menggunakan kayu?

    BalasHapus
    Balasan
    1. bisa, tetapi saya kali ini hanya membuat untuk simulator kapal dalam pembelajaran kami.kalau dalam pengaplikasinya bisa diganti selain kayu contohnya alumunium dan besi

      Hapus
  7. untuk tool yang dipakai apa saja? tolong untuk ditampilkan..

    BalasHapus
    Balasan
    1. untuk toolnya yang kami pakai antara lain Pencil,Eraser,Push/pull,Arc,Pie,Texture

      Hapus
  8. mengapa desain dibuat tidak tertutup?apakah cukup aman?

    BalasHapus
    Balasan
    1. menurut saya cukup aman, tergantung konstruksinya saja kalau konstruksinya benar pasti aman dan nyaman

      Hapus
  9. untuk ukuran perabotnya mungkin bisa dijelaskan..

    BalasHapus
    Balasan
    1. untuk ukuran panjang dan lebarnya 70x30cm sedangkan ukuran tebalnya 3x4cm

      Hapus
  10. mengapa pengaman tempat tidur di buat radius

    BalasHapus
    Balasan
    1. karna kalau dibuat lancip pasti akan tidak efisien karna akan menyebabkan luka bila mengenai bagian tubuh.Sedangkan kita mnggunakan prinsip mengurangi semua permukaan yang lancip agar nyaman saat pemakaiannya

      Hapus
  11. untuk membuat pengaman nya memakai alat apa aja ?

    BalasHapus
    Balasan
    1. untuk alat yang digunakan dalah computer & aplikasi skethcup.Karena kali ini saya hanya membuat gambarnya saja.

      Hapus
  12. apakah ada kesulitan saat mengerjakan pengaman tempat tidur?

    BalasHapus
    Balasan
    1. sejauh ini alhamdulillah saya tidak menemukan kesulitannya dan berjalan dengan lancar

      Hapus